Alat musik tradisional Jambi

Gangor / Cangor

Alat musik tradisional Jambi Alat musik tradisional  – Provinsi Jambi juga beribukota Jambi dan sebagian besar masyarakat adalah masyarakat Melayu Jambi. Maka tidak heran jika beberapa alat musik yang ada di Jambi hampir sama dengan daerah lain yang juga berpenduduk Melayu. Berikut beberapa Alat musik tradisional Jambi adalah:   1. Serangko Serangko adalah sejenis alat musik tiup yang terbuat dari tanduk kerbau. Panjang instrumen Serangko mencapai 1 meter – 1,5 meter. Pada zaman dahulu alat musik Serangko ini digunakan oleh para panglima perang untuk memberi perintah. Selain fungsi tersebut, Serangko juga digunakan untuk pemberitahuan bila ada musibah yang menimpa meninggalnya… Continue reading

Alat Musik Khas Suku Banjar

Alat Musik Khas Suku Banjar

Alat Musik Khas Suku Banjar Kuriding juga dikenal sebagai gurinding, uriding, turiding atau kubing adalah alat musik tradisional masyarakat Banjar yang berasal dari Kalimantan Selatan, Indonesia. Meski berukuran kecil, alat musik ini bisa menghasilkan suara yang nyaring dan merdu. Kurinding berukuran panjang sekitar 15 sentimeter dan lebar 1,5 sentimeter. Alat musik ini terdiri dari dua bagian yaitu bagian dalam dan bagian luar. Bagian dalam adalah bagian yang melekat pada mulut ketika dibunyikan. Sedangkan bagian luar menghadap ke luar. Curiding dapat dibuat dari pelepah sawit, bambu, atau kayu. Bentuk persegi panjang. Kedua ujungnya membulat. Selain mempercantik, bentuk bulat pada ujung kuriding… Continue reading

Musik Calung Dan Sejarahnya

Musik Calung Dan Sejarahnya   Calung ialah alat musik klasik yang terbuat dari bambu,alat yang lahir dari suku sunda ini,hingga berkembang di beberapa daerah di indonesia,namanya pun melejit hingga manca negara.berbeda dengan angklung cara memainkan calung ini,cara memainkan calung ini dengan memukul bilah atau ruas tabung bambu yang tersusun menurut tangga nada. ada dua jenis calung yang dikenal,yakni calung rantay dan calung jinjing. Calung rantay : calung ranty bilah dideretkan dengan tali kulit waru(lulub)dari yang terbesar sampai yang terkecil,dengan jumlah sekitar 7 wilahan.Berdasarkan urutannya,calung rantay terbagi lagi menjadi 2 jenis.Pertama dikenal dengan Indung untuk yang besar,dan Rincik untuk yang berukuran… Continue reading